Sabtu 9 Desember, 2023
Beranda Pelayanan Kapolri Pimpin KPLB 34 Anggota Polri yang Bertugas di Satgas Nemangkawi

Kapolri Pimpin KPLB 34 Anggota Polri yang Bertugas di Satgas Nemangkawi

suaranewspapua.com- MAKASAR- Kapolri Jenderal Idham Azis memimpin upacara Kenaikan Pangkat Luar Biasa (KPLB) anggota Polri berprestasi. Ada 34 personel Polri yang mendapat kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi dari pangkat sebelumnya.

Upacara KPLB dilaksanakan di Mapolda Sulawesi Selatan pada Jumat (11/9/2020) malam. Idham didampingi Asops Kapolri Irjen Imam Sugianto, Kadiv Humas Polr li Irjen Raden Prabowo Argo Yuwono, Kadiv Propam Polri Irjen Sigit Widyatmono, dan Karo Binkar SSDM Polri Brigjen Suwondo Nainggolan. Hadir juga Kapolda Sulsel Irjen Merdisyam.

Adapun 34 personel Polri yang mendapat KPLB merupakan anggota Polri yang bertugas dalam Satgas Nemangkawai di Papua. Satgas Nemangkawai merupakan bentukan Polri yang terdiri dari Personel Polri dan TNI yang bertugas di Papua untuk menjaga Kamtibmas di tanah Papua.

Selain itu, mereka dinilai juga berkontrobusi dalam hal pendidikan, pangan, penanganan Covid-19 di Papua. 34 anggota Polri itu juga melaksanakan operasi mengejar kelompok OPM.

Kapolri dalam amanatnya mennyampaikan rasa bangganya atas kinerja dari para personelnya. Idham berharap personel Polri berprestasi ini bisa menjadi contoh untuk personel Polri lainnya.

“Terimakasih atas kinerja Personel yang telah dilakukan, semoga dapat menjadi contoh buat Personel Polri lainnya,” ucap Kapolri.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisment -

Most Popular

10 Months Held Hostage by KKB, Susi Air Pilot Captain Philips Said to be Still Alive

Jayapura - For almost 10 months, the Armed Criminal Group (KKB) led by Egianus Kogoya has held hostage the Susi Air pilot,...

10 Bulan Disandera KKB, Pilot Susi Air Kapten Philips Disebut Masih Hidup

Jayapura - Sudah hampir 10 bulan, Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya menyandera pilot Susi Air, Kapten Philips Mark Merthens. Sampai...

Successful in Strict Action against Papuan KKB, Papuan Indigenous Youth Appreciate Cartenz-2023 Peace Ops Task Force

Jayapura- The success of the Cartenz-2023 Peace Operation Task Force in disclosing cases related to the Papuan Armed Criminal Group (KKB) and...

Berhasil Tindak Tegas KKB Papua, Pemuda Adat Papua Apresiasi Satgas Ops Damai Cartenz-2023

Jayapura- Keberhasilan Satuan Tugas Operasi Damai Cartenz-2023 dalam melakukan pengungkapan kasus-kasus yang berkaitan dengan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Papua dan Penindakan yang...

Recent Comments