Kamis 10 Oktober, 2024
Beranda Pendidikan Inilah Keseruan Anak-anak Kabupaten Nduga Belajar Bersama Personil Binmas Noken

Inilah Keseruan Anak-anak Kabupaten Nduga Belajar Bersama Personil Binmas Noken

Kenyam – Guna Meningkatkan Kualitas Pendidikan personel Binmas Ops Damai Cartenz Wilayah Nduga yang dipimpin Ipda Nus Korwa S.H., terus lakukan Program SI-IPAR dalam belajar dan bermain bersama anak-anak yang bertempat di Mapolres Nduga Kabupaten Nduga, Senin (12/12/22).

Ipda Nus Korwa S.H., mengatakan bahwa terdapat peningkatan pada anak-anak yang setiap harinya datang dan mengikuti pembelajaran bersama anggota Binmas Noken, terlihat dari mereka mulai lancar membaca dan menulis serta keseruan anak-anak dalam belajar bersama.

“Tak kenal lelah kami terus gencarkan program Si Ipar ini di kampung-kampung untuk meningkatkan kualitas pendidikan yang ada pada anak-anak usia dini, tapi kali ini Mereka datang ke Mapolres untuk Belajar bersama agar bisa mendapatkan ilmu pendidikan cukup,” tutur Ipda Kasat Binmas .

Kasatgas Humas Ops Damai Cartenz Kombes Pol. Drs. Ahmad Musthofa Kamal, S.H juga mengatakan bahwa dengan dilaksanakannya program SI-IPAR bertujuan untuk membentuk generasi emas di Papua dengan memberikan pengetahuan membaca serta menulis kepada mereka sejak dini.

“Diharapkan hasil dari program SI-IPAR selain meningkatkan kualitas pendidikan bagi generasi emas di Papua, juga meningkatkan semangat anak-anak untuk belajar demi meraih cita-cita mereka kelak nanti,” ujar Kasatgas Humas.

- Advertisment -

Most Popular

Herman Doga: Regional elections in Papua should not be an event for bloodshed

Papua- Chairman of the Jayawijaya Traditional Institution (LMA) Herman Doga invited the community to respect each other's differences, especially in determining who...

Herman Doga: Pilkada di Papua Jangan Dijadikan Arena Pertumpahan Darah

Papua- Ketua Lembaga Adat (LMA) Jayawijaya Herman Doga mengajak masyarakat untuk saling menghargai perbedaan, apalagi dalam menentukan siapa calon pemimpin pada Pilkada...

Papua Police Chief Inspects Security Preparations Ahead of Regional Elections at Papua Election Commission Office

Jayapura, Papua – Inspector General Patrige R. Renwarin, the Chief of Papua Police, personally inspected the security preparations ahead of the upcoming...

Kapolda Papua Tinjau Pengamanan Jelang Pilkada di Kantor KPU Provinsi Papua

Jayapura – Kapolda Papua, Irjen Pol Patrige R. Renwarin, S.H., M.Si, melakukan pengecekan langsung terhadap kesiapan pengamanan menjelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah...

Recent Comments